30 April 2014
Rita Anggrahini Sulistikawati
205 Kali
0
PROFIL POTENSI DESA SUKOWIYONO
Berikut merupakan profil potensi Desa Sukowiyono:
No.
Potensi Desa
Kondisi Saat ini
1
Pertanian
Lahan sawah yang ditanami padi seluas 434,950 ha dan hasil panen per tahun minimal 5.200 ton gabah.
2
Perkebunan
Lahan perkebunan seluas 120,920 ha. Sebagian besae masyarakat menanam singkong dan pisang di pekarangan
3
Perikanan
Terdapat 5 kelompok pembudidaya ikan (pokdakan) yang berlokasi di masing-masing dusun.
4
Pariwisata
Belum ...
29 Juli 2013
Rita Anggrahini Sulistikawati
388 Kali
0
SUSUNAN ORGANISASI BADAN PERMUSYAWARATAN DESA (BPD) DESA SUKOWIYONO PERIODE 2019-2025
Ketua
Sukimin
Wakil Ketua
Sulasih
Sekretaris
Rio Arnaldi
Sie Pemerintahan
Khoirudin
Anggota
Joko Saputro
Sie Pembangunan
Sunardi
Anggota
Abu Laes
Bagan Organisasi:
...
29 Juli 2013
Rita Anggrahini Sulistikawati
180 Kali
0
PROFIL MASYARAKAT DESA SUKOWIYONO (PER JUNI 2024)
Berikut merupakan data statistik penduduk Desa Sukowiyono berdasarkan beberapa kategori:
Provinsi
Jawa Timur
Kabupaten/Kota
Ngawi
Kecamatan
Padas
Jumlah Penduduk
4.250
Kepala Keluarga
1.762
Data Statistik Penduduk Berdasarkan Agama
Islam
4.246
Kristen
4
Katholik
0
Hindu
0
Budha
0
Konghucu
0
Kepercayaan terhadap Tuhan ...